Tips menghilangkan Jerawat yang membandel
Tips menghilangkan Jerawat yang membandel adalah suatu cara untuk menghilangkan jerawat yang sudah seringkali menghinggapi muka kita, sangat mengganngu baik kaum laki-laki maupun kaum perempuan. Emangnya apaan sich jerawat menurut wikipedia katanya suatu keadaan di mana pori-pori kulit mampet (emangnya saluran Air) sehingga timbul lah kantung nanah yang meradang. Emang jerawat adalah penyakit kulit yang cukup besar penderitanya. Justru ada peneliti bilang semua manusia di dunia tidak ada yang melewati masa hidupnya tanpa sebuah jerawat di kulitnya. Penyebabnya apa sich?
Yang pasti banyak macemnya kemungkinan perubahan hormonal seperti pada masa menstruasi, kehamilan, pemakaian pil KB dan stress.Memang timbulnya jerawat tidak selalu karena muka kita yang kotor akan tetapi ada faktor dari dalam tubuh seperti kelebihan produksi kelenjar minyak yang menyebabkan penyumbatan saluran folikel rambut dan pori-pori kulit.
Banyak yang beranggapan, bahwa jerawat hanya menyerang muka, tetapi jerawat bisa juga menyerang bagian tubuh lain, seperti di bagian punggung, dada dan lengan atas.
Penyebab lainnya biasanya berasal dari bakteri yang ada dikulit yang cenderung berkembang biak di dalam kelenjar sebaceous yang tersumbat, yang menghasilkan zat-zat yang menimbulkan iritasi daerah sekitarnya. Kelenjar tersebut terus membengkak dan mungkin akan pecah kemudian menyebar radang kulit dimana seringkali meninggalkan bekas pada kulit.
Sebelum kita mengetahui Tips menghilangkan Jerawat yang membandel memang alangkah baiknya kita mengenali dahulu apa itu jerawat dan darimana berasal.
Apabila yang sudah stress dengan penanganan Tips menghilangkan Jerawat yang membandel berikut berdasarkan pengalaman ada beberapa Tips menghilangkan Jerawat yang membandel :
- Wajah harus selalu bersih sebelum tidur biasakan cucui muka dengan sabun muka jangan sabun mandi.
- Kalo cewek bersihkan semua sisa-sisa kosmetik saat mau tidur
- Jangan terlalu sering gonta ganti make u
- Jangan pencet sana pencet sini jerawatnya, segatel apapun usahakan janagan pernah dipencet sama tangan.
- Sabar dalam merawat muka jangan terlalu percaya dengan obat-obatan ataupun pembersih muka yang cepat menghilangkan jerawat.
- Beranggapanlah muka anda sudah bersih dari jerawat jadi enggak perlu diliat-liat terus didepan kaca yang akhirnya dipencet jerawatnya.
Semoga Tips menghilangkan Jerawat yang membandel bisa diterapkan dikehidupan sehari-hari bagi penderita penyakit kulit yang satu ini, memang kesabaran adalah faktor utama dari Tips menghilangkan Jerawat yang membandel, semoga berguna.
Komentar
Posting Komentar